Topic
Home /

Topic Archives: Perbedaan Pendapat

Virus Pemecah-Belah Umat

Saya harus berkali-kali merasa sedih. Pasalnya, kerap terjadi perdebatan-perdebatan yang menurut saya tidak berguna. Kenapa? Karena yang menjadi tujuan dalam perdebatan itu adalah keinginan untuk menjadi yang paling benar. Bukan untuk menemukan kebenaran. Banyak saudara-saudara kita yang serius berdebat setiap hari, tapi tidak ada hasil selain kesenjangan yang kian lama kian melebar.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization