Sudah lebih dari sebulan Kobani, yang terletak di perbatasan Suriah-Turki, membara akibat perang antara pasukan organisasi Negara Islam di Irak dan Syam (ISIS) dan kelompok bersenjata Kurdi. Di waktu yang sama, polemik berlangsung di Turki tentang masa depan perdamaian antara Turki dan kelompok separatis Kurdi.
Baca selengkapnya »Home /
ISIS Mengklaim Telah Kuasai Kobani
Dalam video yang dinyatakan diambil dari tengah kota Kobani yang berpenduduk mayoritas bangsa Kurdi, muncul wartawan Inggris yang menjadi seorang sandera ISIS bernama John Cantlie.
Baca selengkapnya »Erdogan: Kobani Strategis Untuk Turki Bukan Amerika
Presiden Turki, Recep Tayyip Erdogan menekankan, Selasa (21/10/2014) hari ini, bahwa Kobani, atau dalam bahasa Arab bernama Ayn Al-Arab, adalah kota yang strategis bagi Turki, bukan bagi Amerika Serikat.
Baca selengkapnya »Kenapa Perang Kurdi-ISIS di Kobani Seakan Menjadi Armageddon?
Orang banyak terheran-heran dengan perhatian dunia kepada perang yang sedang terjadi di wilayah Kobani antara organisasi Negara Islam di Irak dan Syam (ISIS), pasukan Kurdistan, dan pasukan koalisi internasional pimpinan Amerika Serikat. Padahal sebelum ini, sedikit orang yang mengenal atau bahkan mendengar nama wilayah ini.
Baca selengkapnya »