Topic
Home /

Topic Archives: ajang islamic book fair dijadikan tempat untuk berkhalwatnya seorang akhwat

Akhwat Kok Berkhalwat?

Islamic Book Fair adalah sebuah event yang selalu ditunggu-tunggu oleh seorang kutu buku berkantung tipis, terutama mahasiswa. Walaupun namanya Islamic Book Fair, tapi yang ada di situ bukan hanya penjual buku saja. Buktinya ketika Anda datang ke Islamic Book Fair, sudah pasti Anda akan menjumpai pedagang makanan maupun minuman yang beraneka ragam.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization