Pengadilan Yordania, Ahad (15/2/2015) hari ini, akhirnya menjatuhkan vonis 1.5 tahun atas wakil ketua Ikhwanul Muslimin Yordania, Zaki Bani Irsheid, dengan tuduhan mengkritik negara Emirat.
Baca selengkapnya »Buntut dari Daftar Organisasi Teroris Emirat, Pemimpin Ikhwanul Muslimin Yordania Ditahan
Bani Irsheid, yang merupakan wakil pemimpin Ikhwanul Muslimin Yordania, ditahan dengan tuduhan mengeruhkan hubungan negara dengan negara sahabat. Beberapa sumber menyebutkan bahwa hal itu dituduhkan setelah Bani Irsheid menulis sebuah artikel berisi kritikan kepada Uni Emirat Arab.
Baca selengkapnya »