Foto pelaku akhirnya berhasil didapat dari kamera pengawas CCTV yang ada di lokasi kejadian. Menurut pihak Turki wajah teroris yang diambil dari kamera pengawas itu nampak jelas sehingga dapat mempermudah pencarian.
Baca selengkapnya »ISIS Klaim Bertanggung Jawab Atas Teror di Istanbul
Dalam rilisnya ISIS mengatakan, "Operasi suci yang dilancarkan Negara Islam terhadap negara pelindung Salib, Turki terus berlangsung. Seorang tentara Khilafah telah berhasil menyerang salah satu klub malam ternama, dimana orang-orang Nashrani sedang merayakan hari raya mereka."
Baca selengkapnya »Rezim Suriah dan Hizbullah Syiah Khianati Gencatan Senjata
Sumber lokal Suriah memberitakan pesawat tempur milik rezim Asad menyerang distrik padat penduduk di beberapa desa seperti Ainul Fijah, Deir Qanun, Deir Maqran di wilayah lembah Barada
Baca selengkapnya »Mayoritas Korban Serangan Teror Istanbul Berasal dari Arab
Hingga kini pemerintah Turki masih mencari pelaku penembakan dalam peristiwa teror tersebut. Peristiwa yang menewaskan 39 orang dan melukai 70 orang itu terjadi di klub malam Reina yang berada di tepi pantai Selat Bosphorus di Distrik Ortakoy, Turki.
Baca selengkapnya »Turki-Rusia Resmi Umumkan Gencatan Senjata Total di Suriah
Presiden Rusia Vladimir Putin mengumumkan telah ditanda tangani tiga dokumen pada hari Kamis (29/12/2016) antara kelompok Oposisi dengan rezim Suriah. Termasuk didalamnya kesepakatan gencatan senjata dan pengawasan. Dan persiapan untuk perundingan terkait perdamaian di Suriah. Seperti dilansir laman Aljazeera.net., Kamis (29/12/2016)
Baca selengkapnya »Hampir Tiga Ratus Korban Tragedi Aleppo Dirawat di Turki
Setelah evakuasi berakhir beberapa waktu lalu, jumlah warga Aleppo Suriah yang terluka dan mendapat rawatan di Turki mencapai angka 273 orang, sebagaimana dilaporkan Pemerintah Turki kemarin (29/12/2016).
Baca selengkapnya »(Foto) Penampakan Kamp Pengungsi Suriah Yang Diresmikan Pemerintah Turki
Kamp pengungsi baru ini memiliki luas 374.000 meter persegi, terdiri dari 5.008 tempat tinggal, satu pusat pendidikan, 4 sekolah, masjid, gedung serba guna, pasar, dua pusat rehabilitasi, 8 area bermain untuk anak-anak, 4 lapangan sepak bola, dan 4 lapangan basket.
Baca selengkapnya »Erdogan Miliki Bukti Dukungan AS dan Sekutunya Terhadap Teroris ISIS
Erdogan membongkar rahasia ini setelah tentara Turki kehilangan tentaranya di Al-Bab Utara Suriah, dalam operasi militer yang mereka lancarkan menghadapi ISIS. Dalam operasi tersebut pihak Turki diperkuat oleh tentara Oposisi Suriah dari faksi Jaisy Al-Hour.
Baca selengkapnya »Seratusan Warga Suriah yang Kritis Dievakuasi ke Turki
Sebagai bagian dari upaya evakuasi warga dari kota Aleppo yang diguncang perang, 182 warga sipil yang terluka parah dibawa ke Provinsi Hatay, selatan Turki.
Baca selengkapnya »Erdogan Resmikan Terowongan Bawah Laut Penghubung Dua Benua
Terowongan yang pembangunannya memakan waktu 5 tahun lebih tersebut memiliki jarak 14,6 Km. Jarak 5,4 Km. berada di bawah dasar laut selat Bosphorus. Bagian wilayah Eropa dimulai dari kota Istanbul membentang dari daerah Kazlicesme menuju daerah Göztepe yang berada di benua Asia. Bagian terowongan yang memasuki wilayah dasar laut dibuat dalam dua tingkat.
Baca selengkapnya »