Topic
Home / Arsip Kata Kunci: televisi mesir

Arsip Kata Kunci: televisi mesir

Televisi Kudeta Mencuri Siaran Aljazeera +8

Televisi Mesir Channel 2 mencuri siaran pertandingan sepakbola antara Mesir dan Ghana. Hak siar pertandingan tersebut dimiliki sepenuhnya oleh stasiun Aljazeera. Dalam pertandingan yang dilaksanakan tadi malam, Selasa (15/10/2013) pukul 11.00 WIB, televisi Mesir Channel 2 menyiarkan pertandingan tersebut secara lengkap tanpa seijin Aljazeera.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization