Jurnal ini membahas bagaimana pengawasan syariah dalam bank syariah di negara Yaman. Nantinya akan memberikan gambaran bagaimana penerapan pengawasan syariah di salah satu negara Muslim yang dapat kita bandingkan dengan penerapan pengawasan syariah di perbankan syariah di Indonesia.
Baca selengkapnya »Tantangan DPS Untuk Meningkatkan Citra Keuangan Syariah
DPS menjadi keeper dalam operasional lembaga keuangan syariah. DPS mengawasi dan memberikan masukan kepada LKS dan berhak untuk tidak menyertujui tekait produk atau jasa yang tidak mempunyai nilai syariah. Dari peran DPS ini diharapkan dapat meningkatkan citra keuangan syariah yang menjadikan masyarakat semakin percaya dengan meningkatkan kapasitas dari DPS.
Baca selengkapnya »Ekonomi Syariah di Zaman Sekarang
Mengenal lebih jauh tentang ekonomi syariah yang sedang ramai di bicarakan khalayak, Bila kita perhatikan Undang-undang Peradilan Agama No. 7 Tahun 1989, maka dapat diketahui bahwa ruang lingkup ekonomi syariah meliputi: Bank syariah, asuransi syariah, lembaga keuangan mikro syariah, reasuransi syariah, obligasi syariah, surat berjangka menengah syariah, reksadana syariah, sekuritas syariah, pegadaian syariah, pembiayaan syariah, dana pensiun lembaga keuangan syariah dan bisnis syariah.
Baca selengkapnya »Berkaca Dari Laporan atau Review Audit Syariah di Berbagai Negara
Adanya audit di LKS ini, khususnya audit syariah memberikan suatu kepercayaan bagi masyarakat untuk terus bertransaksi dan terlibat dalam aktivitas LKS. Ketika hasil auditnya telah sesuai dengan aturan syariah dan full disclosure, maka kepercayaan masyarakat terhadap LKS tersebut akan meningkat.
Baca selengkapnya »Urgensi Peran Auditor Syariah
Kualitas seorang auditor juga sangat berperan penting dalam menentukan hasil atas pemeriksaan. Seorang auditor syariah seharusnya tidak hanya sebatas paham dari segi syariah saja. Namun dari segi keahlian yang lain seperti kemampuan akuntansi, membaca laporan keuangan, menelusuri secara rinci transaksi dari A to Z juga sangat dibutuhkan agar proses audit yang ada bisa menelusuri dan memberikan opini yang tepat sesuai dengan bukti yang ada. Sehingga sangat bermanfaat dalam pengambilan keputusan.
Baca selengkapnya »Bahas Kaidah Distribusi Zakat, DPS IZI Gelar Lokakarya
Dewan Pengawas Syariah LAZNAS Inisiatif Zakat Indonesia (DPS IZI) yang didukung BNI Syariah mengadakan lokakarya “Ta'shil Syar'i Fikih Zakat”, dengan tema Al-Usus Asy-Syar’iyyah fi Tauzi’ Az-Zakat bina Al-Inma-i wa Al-Khaiary (Dasar-dasar Syariah dalam Distribusi Zakat antara Pemberdayaan dan Charity) di Hotel Aston Priority Simatupang, Jakarta Selatan, Selasa (4/10/2016).
Baca selengkapnya »Langkah Strategis Menuju SDM Ekonomi Syariah Berdaya Saing
Oleh karena itu perlu langkah strategis Menuju SDM Ekonomi Syariah Berdaya Saing. Sebagai perwujudan komitmen untuk proaktif mendorong pengembangan ekonomi dan keuangan Islam di Indonesia, Bank Indonesia bekerja sama dengan Islamic Research and Training Institute – Islamic Development Bank (IRTI – IDB) menyelenggarakan Seminar "Pengembangan Sumber Daya Manusia (Human Capital Development)" pada tanggal 13 Mei 2016 di Jakarta. Seminar yang mengangkat tema "Mencetak Sumber Daya Manusia yang Kompetitif bagi Pemberdayaan Ekonomi (Producing Competitive Human Capital for Economic Empowerment)" tersebut menghadirkan Deputi Gubernur Bank Indonesia, Hendar sebagai keynote speaker. Kegiatan ini merupakan salah satu rangkaian kegiatan dari Pertemuan Tahunan ke-41 IDB Group. Berikut Keynote Speech Deputi Gubernur Bank Indonesia, Hendar.
Baca selengkapnya »Lebih dari 10 Ribu Orang Tandatangani Petisi Pertahankan Perda Jam Buka Rumah Makan selama Ramadhan
"Perda adalah aspirasi kami. Sama sekali tidak mendasar semua alasan yang dituduhkan untuk pencabutan Perda.
Baca selengkapnya »Bank Syariah Harus Optimalkan Fintech
Financial technology (FinTech) merupakan salah satu sektor industri dalam perekonomian yang terdiri dari para perusahaan yang menggunakan teknologi untuk memberikan layanan keuangan secara lebih efisien. Menurut laporan dari Accenture menyebutkan bahwa nilai investasi ke dalam bidang fintech selama sembilan bulan pertama tahun 2015 mencapai US$ 3,5 miliar. Angka tersebut hampir mencapai empat kali lebih besar dari angka US$ 880 juta yang tercatat sepanjang tahun 2014. Sehingga dapat diprediksi akan terjadi peningkatan nilai investasi dalam bidang fintech pada tahun 2016.
Baca selengkapnya »Mursidah Rambe: Lawan Paus Rentenir
BMT Beringharjo telah memiliki 16 cabang di pulau Jawa dengan aset sekitar 111 Milyar. “Sungguh, ini adalah perjuangan panjang untuk mengedukasi masyarakat merdeka dari riba dan jerat paus rentenir.”
Baca selengkapnya »