Komunitas One Day One Juz (ODOJ) Indramayu mengadakan Ngaji on The Street (Ngaos) di Masjid Agung Indramayu pada hari Ahad (22/6/2014). Kegiatan Ngaos tersebut mengambil tema “membumikan Al-Quran, Melangitkan Manusia”. Acara Ngaos ini diikuti oleh 40 orang dari berbagai latar belakang, seperti pelajar, mahasiswa, ibu rumah tangga, wiraswasta, pengusaha, dan PNS.
Baca selengkapnya »