Topic
Home / Arsip Kata Kunci: peduli (halaman 9)

Arsip Kata Kunci: peduli

Maulid Tingkatkan Berbagi

dakwatuna.com – Saudaraku,  Bulan Rabi’ul Awwal lazim disebut masyarakat kita dengan bulan Maulid atau Maulud. Bulan di mana Rasulullah, Muhammad saw. dilahirkan.  Rasulullah saw. lahir dalam kondisi sudah tidak punya ayah, sehingga beliau disebut yatim. Rupanya Allah swt. memberikan banyak karunia kepadanya secara langsung, atau lewat perantara banyak orang yang …

Baca selengkapnya »

Dunia Pendidikan Islam Peduli Lingkungan

dakwatuna.com – Surabaya, Departemen Agama melalui Direktorat Jendral Pendidikan Islam terus berupaya menciptakan dunia pendidikan Islam di bawah Depag untuk peduli terhadap lingkungan. Salah satu upaya tersebut antara lain dengan menandatangani kerjasama atau Mou antara Depag, Kementrian Lingkungan Hidup dan sejumlah Perguruan Tinggi Agama Islam Negeri di IAIN Sunan Ampel, …

Baca selengkapnya »

Pendapat Ulama Soal Dakwah Lewat Parlemen

dakwatuna.com – Sudah saatnya umat Islam di Indonesia sekarang ini menyatukan shaff dan fokus pada pemenangan pemilu legislatif, April 2009. Dengan aktif menggunakan hak suaranya secara cerdas dan bertanggungjawab. Dan tidak lagi disibukkan dengan adanya pro-kontra dakwah lewat parlemen, sistem demokrasi, dan sejenisnya. Karena para ulama internasional yang diakui oleh …

Baca selengkapnya »

Peduli Sesama, Bukti Akhlak Mulia

dakwatuna.com – Di tengah kondisi krisis ekonomi global yang kian hari menunjukkan dampaknya, yaitu makin melambungnya harga-harga bahan pokok, yang menyebabkan makin sulitnya kehidupan kelompok orang yang tidak beruntung. Dalam situasi seperti ini, sangat dibutuhkan sikap saling tolong menolong, membantu, meringankan dan memberi manfaat bagi orang lain yang membutuhkan. Akhlak …

Baca selengkapnya »

Seorang Sultan Tanpa Tahta dan Istana

dakwatuna.com – “Ya Allah, pindahkanlah diriku dari kehinaan maksiat kepadaMu menuju keagungan taat kepadaMu!” Sepenggal doa dari para pengembara pencari kemuliaan hakiki. Di atas jalan yang tak berujung, di bawah langit yang tak bertepi. Lelaki gagah berani itu memulai pengembaraannya, memasuki labirin kehidupan demi setitik asa, mengharap ampunanNya, mengharap keridhoaanNya. …

Baca selengkapnya »

Sisi “Manusiawi” Muhammad

dakwatuna.com – Muhammad saw. menunjukkan perilaku unik dan mengagumkan dalam segala sisi hidupnya yang beragam. Dalam setiap jenak hidup, Muhammad saw. menjadi teladan mulya dan figur yang mengesankan. Muhammad saw. bukan hanya sebagai politikus an sich. Bukan sekedar panglima perang belaka. Bukan reformis sosial masyarakat saja. Bukan juga sekedar tokoh …

Baca selengkapnya »

Kepedulian

Kepedulian merupakan titik tolak dan langkah awal dari dakwah. Seorang yang tidak peduli dan prihatin dengan kondisi umatnya tidak akan mungkin bergerak dan melangkah melakukan dakwah. Dan ciri khas pemimpin sangat terkait dengan kepedulian terhadap umatnya. Kepedulian para pemimpin Islam ter-refleksi-kan pada keinginan yang kuat untuk menyelamatkan manusia dari penderitaan.

Baca selengkapnya »

Kepedulian

Ihtimam atau kepedulian, perhatian dan keprihatian kepada nasib umat Islam adalah kata kunci dari ukhuwah Islam. Kepedulian menunjukkan kepekaan hati dan jiwa yang hidup sehingga ketika melihat saudaranya menderita, terzhalimi dan sakit, maka ia akan merasakan apa yang dialami saudaranya. Kemudian berupaya sekuat tenaga memberikan bantuan yang bisa dilakukan.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization