Ciri seorang pemuda yang unggul telah Allah gambarkan dalam surat Al-Kahfi, yakni pemuda yang memiliki iman yang kuat dan mendapatkan hidayah dari Allah sehingga mudah dalam melakukan ibadah dan ketaatan. Begitulah yang kita dapatkan pada pemuda-pemuda unggul zaman dahulu, pada Muhammad al Fatih, pada Shalahuddin al Ayyubi, pada para sahabat Rasulullah shalallahu 'alaihi wasalam.
Baca selengkapnya »Pawai 1.435 Obor Sambut Tahun Baru Islam
Pergantian tahun baru Islam di Kota Tangerang, Banten, akan diramaikan dengan pawai 1.435 obor berkeliling pemukiman penduduk.
Baca selengkapnya »