Sebuah photo spanduk besar dari partai X mampir ke dinding laman Facebook saya. Isinya mengajak perayaan natal bersama dengan pembicara Pdt. Gilbert Lumoindong, S.Th. Entah benar atau tidak photo itu, namun – kandungannya menarik untuk dicermati. Mengapa? Jika ajakan perayaan itu datang dari gereja, saya mafhum. Sebab itu berarti ajakan kepada jamaat dari gereja tersebut untuk merayakan natal.
Baca selengkapnya »Kaukus Wartawan Peduli Syariat Kecam Berita BBC yang Sudutkan Aceh Terkait Natal
Perayaan Hari Raya Natal di Aceh sudah jelas berlangsung aman. Semua agenda Natal berjalan tanpa gangguan yang membuktikan tingginya tingkat toleransi umat Islam di Aceh. Namun anehnya, sebuah berita di BBC Indonesia menulis hal yang berbeda dengan kondisi di lapangan.
Baca selengkapnya »Rais Syuriah NU: Saya Juga Ucapkan Selamat Natal
Menurut Rais Syuriah Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU), KH Masdar Farid Mas’udi, tidak ada salahnya mengirimkan ucapan selamat natal kepada pemeluk agama Kristen. “Saya juga mengucapkan,” kata dia, Senin (24/12) sore.
Baca selengkapnya »MUI Tangerang Haramkan Ucapan Selamat Natal
MUI Tangerang Selatan melalui Sekertarisnya Abdul Rajak mengharamkan umat Muslim mengucapkan selamat natal ke umat nasrani yang akan merayakan natal. "Hal ini mengacu pada keputusan MUI pusat tahun 1981 yang waktu itu di pimpin oleh Buya HAMKA. Itu sama saja mengakui konsep Trinitas umat kristiani yang jelas-jelas ditentang dalam Al-Quran," kata Rajak, Senin (24/12)
Baca selengkapnya »Menag: Mengucapkan Selamat Natal Halal
Menteri Agama Suryadharma Ali mengatakan memberi ucapan selamat Natal kepada umat Kristiani halal. Hal tersebut disampaikan Suryadharma dalam konferensi pers usai peluncuran laman berita Islam dan Konferensi Internasional tentang Fatwa di Jakarta, Senin.
Baca selengkapnya »FPI Makassar Bantu Polisi Amankan Natal dan Tahun Baru
Organisasi massa, Front Pembela Islam (FPI) Sulsel menyatakan kesiapannya ikut mengamankan perayaan Natal 2012 dan Tahun Baru di Kota Makassar dan Sulsel. "Sebagai umat beragama, kami berkewajiban memberilkan rasa aman kepada pemeluk agama lain apalagi dalam ibadah kepada Tuhan," kata Ketua FPI Kota Makassar, Agus Salim Syam.
Baca selengkapnya »Gus Sholah: Muslim Boleh Ucapkan Natal
Cendekiawan Muslim Salahuddin Wahid mengatakan, umat Islam sah-sah saja mengucapkan Natal kepada umat Kristiani. Pasalnya, tidak ada dasar yang melarang Muslim mengucapkan natal. "Mengucapkan Natal adalah bentuk ungkapan saling menghormati antarpemeluk agama," kata Gus Sholah, Jakarta, Kamis (20/12/2012).
Baca selengkapnya »MUI Kembali Tegaskan Umat Islam Dilarang Ucapkan Selamat Natal
Hari Raya Natal tinggal menunggu hari. Majelis Ulama Indonesia (MUI) kembali menegaskan agar umat muslim agar tidak memberikan ucapan Selamat Hari Raya Natal kepada umat kristiani. MUI menilai hal tersebut hukumnya masih belum jelas dan lebih baik tidak dilakukan.
Baca selengkapnya »Antara Teman dan Keyakinan
Bukan hanya putriku yang baru berusia sembilan tahun, siang sebelumnya beberapa teman kerjaku yang sudah ‘dewasa’ pun menanyakan hal yang serupa, apakah aku akan mengucapkan selamat natal kepada beberapa teman kerja yang akan merayakannya. Dengan tegas kujawab tidak! Bagiku pertemanan, persahabatan, ataupun hubungan kerja menempati ruang yang berbeda dengan keyakinan.
Baca selengkapnya »