Topic
Home / Arsip Kata Kunci: malam (halaman 2)

Arsip Kata Kunci: malam

Aktivis Perlu Waspadai Pulang Malam!

Betapa Islam begitu memuliakan wanita dengan penjagaannya yang begitu mengesankan. Mulai dari cara berpakaian di luar rumah, bagaimana menjaga penampilan tetap syar’i agar tidak menimbulkan fitnah, hingga larangan untuk bepergian tanpa ditemani mahram. Betapa Rasulullah menyampaikan syariat Islam adalah untuk kebaikan diri kita sendiri sekalipun mungkin belum dapat kita pahami. Hingga pun kini kita belum memahami, maka setidaknya kita tak perlu banyak bertanya dan cukup kita laksanakan saja apa-apa yang memang sudah Rasulullah contohkan dan sampaikan.

Baca selengkapnya »

Malam Jodoh

Pada akhirnya kami pun sepakat merevisi prinsip jodoh, kini semestinya prinsip jodoh itu: Berikanlah yang terbaik untuk Allah maka Allah akan berikan yang terbaik untukmu. Cintai Allah sungguh-sungguh (QS. Ali-Imran: 31). Maka Allah akan kirimkan orang yang mencintaimu karena Allah. (MN)

Baca selengkapnya »

Biarkan Malam Berganti

Yang aku bingungkan, Rudi ini bertahan di masjid apakah karena bapak Wakil Menteri yang profesor itu, atau teh panas serta pisang goreng dan kawan-kawannya, ataupun tema Mabit malam ini? Sudah sepantasnya aku meluruskan niat. Namun pertanyaan itu masih aku simpan sampai sekarang.

Baca selengkapnya »

Cintailah Malam

Malam… Usah kau tanam benci kala dia jelang menyapa, Meski senyai gelapnya merutukmu bak pegam jelaga, Meski katupnya serangsangmu dalam jengat nan pekat, Meski hadirnya lumatmu dalam beribu lara masa berlena. Lihati… Serunai pecintanya menghalwa dalam senandung irama, Celupak belantik dan suraya berbusai hiasi dewangga cakrawala, Bulan sabit tiada keluh melintarmu berjumpa purnama.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization