Forum Silaturahim Lembaga Dakwah Kampus (FSLDK) se-Aceh Utara dan Lhokseumawe menyerahkan bantuan sembako dan mengadakan bakti sosial di Dayah Darul Falah, Nisam, Aceh Utara pada hari Ahad (15/6/2014). Acara ini diselenggarakan dalam rangka menyambut bulan suci Ramadhan 1435 H.
Baca selengkapnya »Gempa Kembali Guncang Serambi Mekah
Diperkirakan 6,2 SR gempa kembali mengguncang Lhokseumawe Aceh, Warga berlarian keluar karena gempa dianggap cukup kencang, meja berayun hingga beberapa kali.
Baca selengkapnya »MUI Jakarta: Penumpang Motor Perempuan Tidak Boleh Mengangkang Tak Perlu “di-perda-kan”
Sekretaris Umum Majelis Ulama Indonesia (MUI) DKI Jakarta Syamsul Maarif mengatakan masalah moral dan etika seperti duduk menghadap ke depan saat membonceng sepeda motor tidak perlu diatur secara formal dalam peraturan daerah.
Baca selengkapnya »Walikota Lhokseumawe: Pro Kontra Terhadap Perda di Lhokseumawe Wajar-Wajar Saja
Penerapan larangan perempuan mengangkang saat dibonceng sepeda motor (sepmor) tampaknya tidak main-main. Tak hanya bagi warga biasa, Walikota Lhokseumawe juga berencana akan menjatuhkan sanksi kepada Pegawai Negeri Sipil (PNS) perempuan yang kedapatan ngangkang saat dibonceng.
Baca selengkapnya »MUI Perbolehkan Perempuan Duduk Ngangkang di Motor dan Tak Permasalahkan Perda di Lhokseumawe
Majelis Ulama Indonesia (MUI) tidak mempermasalahkan gagasan Pemkot Lhokseumawe, Nanggroe Aceh Darussalam (NAD) untuk membentuk Peraturan Daerah (Perda) melarang perempuan duduk mengangkang saat dibonceng sepeda motor. Bahkan, MUI mendukung perda tersebut segera disusun dan dikeluarkan.
Baca selengkapnya »