Topic
Home / Arsip Kata Kunci: haji (halaman 5)

Arsip Kata Kunci: haji

Aku Ingin ke Tanah Suci

Saudaraku. Jangan buru-buru pusing memikirkan mahalnya ongkos ke tanah suci, rumitnya proses, dan sebagainya. Yang harus kita lakukan adalah berniat, lalu mengusahakan. Sisanya, kita serahkah sepenuhnya kepada Allah Ta’ala. Bila Allah sudah berkehendak, apa pun bisa terjadi. Ilmu Allah tidak seperti ilmu kita yang terbatas, maka jangan memustahilkan segala sesuatu bagi Allah.

Baca selengkapnya »

Khutbah Idul Adha 1436 H: Tiga Pesan Moral Ibadah Haji Sebagai Spirit Kebangkitan

Akankah juga kita siap berkorban untuk meninggalkan zona kenyamanan kita selama ini kemudian bergerak menuju pada sebuah sikap kepedulian terhadap urusan agama ini, mengorbankan sebagian waktu kita untuk berfikir dan bekerja demi kembalinya izzatul Islam wal muslimin? Jika kita siap, maka itulah qurban yang juga bernilai tinggi di sisi Allah SWT. Allahu akbar walillaahil hamd!

Baca selengkapnya »
Figure
Organization