Topic
Home / Arsip Kata Kunci: hajar

Arsip Kata Kunci: hajar

Hamas-Fatah: “Bersatu.. Bersatu.. Hajar Tel Aviv (Israel)!”

Lambang Fatah dan Hamas (knrp)

Dua faksi di Palestina, Hamas dan Fatah, bersepakat untuk bersatu menghadapi serbuan roket Israel ke Gaza. Keputusan persatuan itu diungkap pemimpin-pemimpin kedua faksi di Tepi Barat, Palestina, Senin (19/11). "Mulai saat ini, kami mengumumkan dengan pemimpin (faksi) lain bahwa kami mengakhiri pemisahan," ujar tokoh senior Fatah, Jibril Rajoub, di hadapan sekitar seribu pengunjuk rasa di Ramallah, Palestina.

Baca selengkapnya »

Di Suatu Senja Dzulhijjah

Di setiap memasuki bulan Dzulhijah, kita akan kembali teringat atau diingatkan pada sosok manusia-manusia pilihan Allah di mana Dia menjadikan ritual haji dan qurban sarat berbagai pelajaran berharga. Di antara gema takbir yang berkumandang malam ini, saya jadi teringat akan peristiwa beberapa waktu lalu yang membuat diri ini sangat malu padaNya ketika menyelami keindahan pribadi nabi Ibrahim beserta isterinya ibunda Hajar dan tentu saja

Baca selengkapnya »

Episode Samara Keluarga Ibrahim

dakwatuna.com – Lelaki tua itu berjalan tertatih. Hawa panas gurun membasuh seluruh tubuhnya. Di sampingnya berjalan seorang perempuan muda sambil menggendong bayinya yang masih merah. Mereka berjalan kaki menyusuri gurun pasir yang ganas dari Syam (Syria) hingga sampai di suatu daerah, Gunung Faran di Makkah. Lelaki tua itu menempatkan isteri …

Baca selengkapnya »
Figure
Organization