Topic
Home / Arsip Kata Kunci: Garuda

Arsip Kata Kunci: Garuda

Bagaimana Kalau Kita Berkarya

Termenung aku di ujung malam tanpa kata, terpikir akan aku dan negeriku., Aku cinta bangsaku, bangga akan benderaku, tapi….., apa yang sudah aku perbuat, apa yang sudah aku berikan, dan kembali aku hanyut dalam lamunan., Tersurat dalam realita, pemuda seusiaku sudah mahir , erkarya mereka mampu, terbangkan sang garuda, tancapkan cakar seantero dunia, Namun sebaliknya…, kita hanya bisa mengupas kulit bangsa.

Baca selengkapnya »

Garuda Indonesia Gelar GAIIE 2012 untuk Kembangkan Pariwisata Ibadah

"Even GAIIE ini bentuk komitmen kami yang dapat dimanfaatkan masyarakat penyelenggara haji dan umrah sebagai one stop shopping. Sebab masyarakat umum dapat berinteraksi langsung,juga dengan kalangan industri yang hadir di sini," kata Direktur Strategi Pengembangan Bisnis dan Manajemen Resiko Garuda Indonesia Judi Rifajantoro saat sambutan pembukaan GAIIE 2012 di Jakarta Convention Center (JCC), Jakarta, Jumat (14/12).

Baca selengkapnya »
Figure
Organization