Topic
Home / Arsip Kata Kunci: featured (halaman 209)

Arsip Kata Kunci: featured

Erdogan: Mereka Akan Bayar Sangat Mahal untuk Tindakan Pengkhianatan Ini

Erdogan mengatakan bahwa pelaku kudeta akan membayar sangat mahal untuk tindakan pengkhianatan tersebut. “Saat ini di Turki ada sebuah pemerintahan yang terpilih oleh suara anak bangsa. Dengan kata lain, ada presiden yang terpilih oleh suara anak bangsa”, ujar Erdogan Sabtu (16/7/2016). “Kami sedang bertugas. Kami akan terus melaksanakan tugas kami hingga akhir. Kami tidak akan pernah meninggalkan negara untuk para penjajah tersebut,” tambahnya.

Baca selengkapnya »

Upaya Kudeta Sekelompok Militer di Turki

Pimpinan Tertinggi Militer Turki, Umit Dundar berbeda sikap dengan Angakatan Udara dan Angkatan Darat. Umit Dundar memberi pernyataan bahwa dia menentang adanya usaha aksi kudeta ini. Polisi pun mulai menangkap beberapa anggota militer. Dan situasi terakhir di Turki, adzan mulai di kumandangkan di luar waktu shalat.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization