Topic
Home / Arsip Kata Kunci: fadhilah

Arsip Kata Kunci: fadhilah

Fadhilah (Keutamaan) Adzan

Ada banyak keutamaan adzan dan muadzin yang sangat luar biasa, di antaranya: 1. Lehernya paling panjang di hari kiamat, 2. Semua makhluk yang mendengar adzan akan menjadi saksi bagi muadzin pada hari kiamat, 3. Akan diampuni dosanya sepanjang suaranya dan semua yang mendengarkan adzan di bumi akan mendoakan ampun baginya, 4. Nabi Shallallahu ‘Alaihi wa Sallam mendoakan Imam Shalat dan para muadzin, 5. Surga bagi para muadzin.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization