Majelis Ulama Indonesia (MUI) menegaskan, semua produk-produk yang bersertifikat halal dan masih berlaku, tidak mengandung campuran daging babi. Hal tersebut dipastikan setelah Lembaga Pengkajian Pangan Obat-obatan dan Kosmetika Majelis Ulama Indonesia (LPPOM MUI) melakukan verifikasi produk-produk terkait dengan berkembangnya isu bakso yang bercampur daging babi.
Baca selengkapnya »MUI Akan Cabut Cap Halal Bakso Planetaria 56, Bakso yang Mengandung Babi
Majelis Ulama Indonesia akan mencabut sertifikasi halal produk bakso babi buatan perusahaan dagang (PD) Usaha Food, Planetaria 56. Menurut Ketua Majelis Ulama Indonesia Pusat, Ma'ruf Amin, ada dua kemungkinan penyebab produk itu mendapatkan sertifikasi halal.
Baca selengkapnya »Hermanto: Usulkan Impor Daging, Kemendag Abaikan UU Pangan
Usulan Kementerian Perdagangan (Kemendag) untuk melakukan impor daging sebanyak 105.000 ton dinilai mengabaikan keberadaan UU Pangan yang baru saja disahkan oleh DPR. Padahal semangat UU Pangan ini adalah adanya kedaulatan, kemandirian, ketahanan dan keemanan pangan. Demikian disampaikan Anggota Komisi IV DPR RI Hermanto di Jakarta, Senin (10/12).
Baca selengkapnya »Penyediaan Daging Sapi Selama Ramadhan Mengalami Surplus
Kementerian Pertanian RI memastikan ketersediaan daging sapi selama Ramadhan atau Juli-Agustus tetap aman. Penyediaan daging sapi bahkan diperkirakan surplus atau melebihi jumlah permintaan masyarakat. "Penyediaan daging sapi periode puasa dan lebaran Juli-Agustus diperkirakan surplus 16.580 ton dari kebutuhan sebanyak 83.754 ton," kata Direktur Jenderal Peternakan dan Kesehatan Hewan Syukur Iwantoro di kantor Kementerian Pertanian, Jakarta, Selasa (24/7/2012).
Baca selengkapnya »Muslim Inggris Perjuangkan Daging Halal
Muslim di Inggris menolak larangan menyembelih hewan secara Islam yang dilakukan dokter hewan terkemuka Inggris pekan ini, Ahad (6/5). Mantan Presiden Asosiasi Veteriner Inggris Bill Reilly melarang praktik penyembelihan hewan tanpa disetrum terlebih dulu. "Penyembelihan tanpa didahului setruman tampaknya meningkat. Dari perspektif kesejahteraan hewan, ini tidak dapat diterima," kata Reilly.
Baca selengkapnya »Mengapa Qurban Berupa Daging?
Setahun sekali, umat muslim di dunia merayakan Idul Adha, atau biasa disebut sebagai hari raya Qurban yang jatuh pada tanggal 10 Dzulhijjah. Selain melaksanakan ibadah haji di Baitullah, umat muslim juga disyariatkan untuk menyembelih hewan Qurban. Mengapa Allah memerintahkan kita untuk menyembelih hewan qurban dan bukannya membagi-bagikan makanan pokok atau yang sejenisnya? Berikut ini adalah salah satu hikmah perintah menyembelih hewan qurban.
Baca selengkapnya »Mentan Jamin Harga Daging Sapi Tidak Naik
Menteri Pertanian (Mentan), Suswono menjamin stok daging sapi menjelang lebaran hingga bulan September 2011 mendatang aman. Dengan tersedianya kebutuhan daging dalam negeri, menteri asal Partai Keadilan Sejahtera (PKS) itu juga menjamin harga daging tidak akan naik. "Sampai September stok aman. Importir sudah janji tidak akan menaikkan harga. stok sudah cukup," kata Suswono di sela-sela acara buka puasa bersama di Kompleks Rumah Jabatan Anggota DPR di Kalibata, Jakarta Selatan, Senin (15/8).
Baca selengkapnya »Jelang Puasa, Mentan: Stok Daging Sapi Masih Cukup
Menteri Pertanian (Mentan) Suswono menyatakan, stok daging sapi masih mencukupi menjelang puasa. Untuk itu, menteri asal PKS ini berjanji akan menindak importir daging nakal yang memainkan harga. “Saat ini stok daging masih mencukupi. Termasuk daging impor karena kebutuhan sampai Juli-September sudah diberi kuota dan ditambah sesuai permintaan,” ujar Suswono di Jakarta, kemarin.
Baca selengkapnya »PKPU Adukan Tempo ke Dewan Pers
Menindaklanjuti langkah-langkah yang telah dilakukan Lembaga Kemanusiaan Nasional PKPU sebelumnya, terkait pemberitaan tidak benar yang telah dilansir Majalah Tempo edisi 14-20 Maret 2011, Koran Tempo 14 Maret 2011, dan situs Tempo Interaktif 14 Maret 2011, bertajuk ‘Kisruh Impor Daging Sapi’.
Baca selengkapnya »PKPU Bantah atas Pemberitaan Majalah Tempo Bertajuk ‘Kisruh Impor Daging’
Kami membantah pemberitaan bertajuk 'Kisruh Impor Daging' yang dimuat pada majalah Tempo edisi 14-20 Maret 2011, Koran Tempo edisi 14 Maret 2011 dan situs Tempo Interaktif (www.tempointeraktif.com) tertanggal 14 Maret 2011 dengan rincian sebagai berikut:
Baca selengkapnya »