Topic
Home / Arsip Kata Kunci: Asma El-Beltagi

Arsip Kata Kunci: Asma El-Beltagi

[Video] Dokter: Asma El-Beltagi Syahid Karena Tembakan di Bagian Dadanya

Televisi Al-Hiwar belum lama ini menayangkan video detik-detik Asma El-Beltagi menghembuskan nafas terakhirnya. Asma diterjang peluru sniper militer pemerintahan kudeta saat terjadinya pembantaian terhadap para demonstran pendukung demokrasi di Bundaran Rab’ah Adawiyah, Rabu (14/8/2013) yang lalu. Di antara ribuan orang korban jiwa, ada Asma, putri Muhammad El-Beltagi sekjen FJP, yang menjadi syahidah.

Baca selengkapnya »

Video: Detik-Detik Jelang Syahidnya Asma El-Beltagi

Setelah ditembak oleh sniper pemerintahan kudeta ketika demonstrasi damai jutaan warga Mesir di Rab'a, Rabu (14/8/2013) lalu, Asma El-Beltagi sempat dirawat. Pada waktu itu jutaan warga Mesir demonstrasi damai untuk menolak kudeta. Namun militer pemerintahan kudeta menghadapinya dengan senjata api dan melakukan pembantaian terhadap warga sipil tidak bersenjata.

Baca selengkapnya »

Video: Erdogan Menangis dan Detik-Detik Ketika Asmaa Syahid Ditembak Sniper

Dalam sebuah acara televisi yang disiarkan channel Ulke secara live, Erdogan menangis ketika dibacakan surat Muhammad El Beltagi kepada putrinya, Asma El Beltagi, yang telah syahid pada pembantaian Rab’ah 14 Agustus yang lalu. Pada waktu itu Asma syahid di Rab'ah Adawiyah setelah ditembak oleh sniper militer pemerintahan kudeta Mesir, sebagaimana yang tergambar dalam video di bawah ini.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization