Topic
Home / Arsip Kata Kunci: apartheid

Arsip Kata Kunci: apartheid

Finlandia: Pendudukan Israel Adalah Apartheid

Pendudukan Israel atas wilayah Palestina sama saja dengan apartheid, kata Menteri Luar Negeri Finlandia Erkki Tuomioja, Rabu (26/10), saat ia memperingatkan waktunya sudah hampir habis bagi penyelesaian dua-negara. "Jika kamu menduduki daerah yang dihuni oleh ... orang Palestina --yang tak memiliki hak yang sama dengan hak orang Israel di Israel, itu adalah apartheid dan itu tak bisa dilanjutkan," kata Tuomioja.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization