Topic
Home / Arsip Kata Kunci: ahmad heryawan (halaman 6)

Arsip Kata Kunci: ahmad heryawan

Gubernur Lc Itu…

Kesibukannya menjadi Gubernur Jawa Barat tak menghalanginya menambah lagi disiplin Ilmunya... Barakallah ya ustadz, pak Gubernur, atas wisuda Magister Ekonomi sumberdaya alam dan lingkungan dari Institut Pertanian Bogor, semoga makin besar sumbangsihnya bagi umat dan bangsa..

Baca selengkapnya »

Makan Siang Kru Ditunggui Gubernur

“Mau makan di mana?” Tanya kang Aher pada kru, sesaat sebelum perjalanan pulang menuju Bandung yang langsung disambut usulan Kru untuk makan siang di km 57 saja. Kang Aher sudah makan siang di masjid UI tadi, maka di 57 itu kang Aher tidak makan siang lagi, hanya menemani kru. Tidak ada yang tergesa gesa di sana, semua kru bersantap dengan nikmat meski dengan kang Aher menunggu.

Baca selengkapnya »

Qailullah Kang Aher

Tidak sulit menemukan kang Aher sedang shalat Dhuha di ruang kerjanya, di rest area. Menjadi pemandangan biasa bagi kami menyaksikan kang Aher menghabiskan satu dua jam penerbangan membaca Kalam Ilahi, atau di mobil, atau sesekali di lembayung senja pakuan. Lalu… Dari semua kesibukan itu, ada kalanya letih raga tak lagi tertahan, ada kalanya dalam sekian detik beliau terlelap di kesendiriannya, entahlah waktu sesingkat itu apakah cukup mengganti lelahnya. Seperti yang kami jumpai Zhuhur tadi usai Shalat berjamaah, hanya sekejap.

Baca selengkapnya »

Pemprov Jabar Dorong Tol Cikampek-Palimanan dan Cileunyi-Sumedang-Dawuan Beroperasi Akhir 2017

Pembangunan Tol Cileunyi-Sumedang-Dawuan (Cisumdawu) dan Tol Cikampek-Palimanan (Cikapali) yang tengah berjalan diminta sudah tuntas dan beroperasi sebelum akhir tahun 2017. "Pembangunan Cisumdawu dan Cikapali ini sejalan dengan pembangunan Kertajati. Kalau bandara sudah beres, sementara tol belum beres juga, celaka kan," jelas Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan.

Baca selengkapnya »

Belajar Tadhiyah (Pengorbanan) dari Seorang Aher

Berjuang demi kemajuan Islam. Senantiasa bertekad untuk selalu memberikan yang terbaik kepada dakwah ini. Semata-mata hanya untuk mencari dan meraih ridha-Nya. Kalaupun kemudian Allah menghadiahi kita dengan kenikmatan-kenikmatan duniawi, ini merupakan buah dari tadhiyah atau pengorbanan yang sudah kita berikan dan lakukan. Tentu saja kita harus mensyukurinya.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization