Topic
Home / Hasil pencarian untuk: apa itu puasa (halaman 160)

Hasil pencarian untuk: apa itu puasa

Makna Muhasabah

Dari Syadad bin Aus r.a., dari Rasulullah saw., bahwa beliau berkata, ‘Orang yang pandai adalah yang menghisab (mengevaluasi) dirinya sendiri serta beramal untuk kehidupan sesudah kematian. Sedangkan orang yang lemah adalah yang dirinya mengikuti hawa nafsunya serta berangan-angan terhadap Allah swt. (HR. Imam Turmudzi, ia berkata, ‘Hadits ini adalah hadits …

Baca selengkapnya »

Amal-amal Selama Di Bulan Ramadhan

Ramadhan punya makna tersendiri di hati umat Islam. Bulan ini adalah bulan rihlah ruhaniyah (wisata rohani). Umat Islam melepas belenggu materialisme dunia dengan menghidupkan dunia ruhiyah. Sebulan penuh umat Islam menjalani proses tadzkiyatun nafs (pembersihan jiwa). Sebulan penuh umat Islam melakukan riyadhatur ruhiyah (olah rohani). Sebulan penuh umat Islam bagai ulat dalam kepompong Ramadhan. Diharapkan di akhir Ramadhan kondisi rohani mereka secantik kupu-kupu. "Hai orang-orang yang beriman, diwajibkan atas kamu berpuasa sebagaimana orang-orang sebelum kamu agar kamu bertakwa." [QS. Al-Baqarah (2): 183]

Baca selengkapnya »

Teknik Meraih Sukses Ramadhan (Bag. Akhir)

Saudaraku, salah satu bentuk kasih sayang Allah swt terhadap hamba-hamba-Nya adalah Allah swt menghadirkan satu bulan penuh Ramadhan dalam nuansa full ibadah dan ketaatan. Boleh jadi sebelas Bulan selainnya kita mentuhankan kebendaan. Bisa juga di luar Ramadhan kita tidak dekat dengan Allah swt, Al Qur’an, dan kebiasaan amal shaleh lainnya. Dalam satu Bulan penuh ini kita dikondisikan untuk hidup secara seimbang secara materi maupun ruhani, secara fisik maupun spiritual bahkan kesadaran sosial.

Baca selengkapnya »

Ramadhan Cermin Keimanan

Simaklah beberapa hadits berikut: ”Siapa yang berpuasa Ramadhan dengan penuh keimanan dan harapan akan ridha-Nya, Allah akan mengampuni dosa-dosa yang telah lewat.” HR. Bukharai dan Muslim. Dalam hadits lain: ”Siapa yang menegakkan shalat malam Rmadhan dengan penuh keimanan dan harapan akan ridha-Nya, Allah akan mengamuni dosa-dosanya yang telah lewat.” HR. Muslim.

Baca selengkapnya »

Menjaga Tubuh Dari Dosa

Al-hifdzu berarti menjaga, memelihara. Al-jawarih berarti bagian-bagian tubuh, yaitu anggota tubuh yang ada dalam tubuh manusia baik yang tampak ataupun yang tidak tampak, yang ada di luar atau yang ada dalam tubuh, seperti tangan, kaki, telinga, mata, hidung, mulut, perut, dan hati. Ad-dzunub adalah dosa-dosa. Ad-dzunub -- jamak dari kata dzanbun (dosa)-- adalah balasan atau ganjaran Allah terhadap seseorang yang melakukan kemaksiatan.

Baca selengkapnya »

Teknik Meraih Sukses Ramadhan (Bag. I)

Saudaraku, Ramadhan tinggal hitungan hari lagi akan menyapa kita. Bulan yang sangat dirindukan bagi mereka yang tahu hakikat hidangan Allah yang hanya setahun sekali ini. Bagi pencari kenikmatan ibadah, bagi pemburu manisnya keta’atan, dan bagi yang gandrung dengan kepuasan ruhani... Ramadhan sangat dinanti. Suka cita, bergembira ria dan penuh permohonan kepada Allah swt agar Ramadhan kali ini menjadi yang terbaik dari tahun-tahun sebelumnya.

Baca selengkapnya »

Hajat Manusia terhadap Keimanan (bag. I)

Al Islam ibarat sebuah bangunan. Struktur bangunan Islam terdiri dari pondasi, penopang atau tiang dan atap. Pondasi Bangunan Islam adalah rukun iman, penopangnya adalah rukun Islam, dan atapnya adalah Ihsan. Rasulullah saw mengawali dakwahnya adalah dengan membangun pondasi aqidah dan menanamkan keimanan di lubuk para sahabatnya, sebelum akhirnya Rasulullah saw mengajarkan praktek-praktek ibadah fisik.

Baca selengkapnya »

Sepuluh Langkah menyambut Ramadhan

Bersyukurlah dan puji Allah atas karunia Ramadan yang kembali diberikan kepada kita. Al-Imam Nawawi dalam kitab Adzkar-nya berkata, ”Dianjurkan bagi setiap orang yang mendapatkan kebaikan dan diangkat dari dirinya keburukan untuk bersujud kepada Allah sebagai tanda syukur; dan memuji Allah dengan pujian yang sesuai dengan keagungannya.” Dan di antara nikmat terbesar yang diberikan Allah kepada seorang hamba adalah ketika dia diberikan kemampuan untuk melakukan ibadah dan ketaatan. Maka, ketika Ramadan telah tiba dan kita dalam kondisi sehat wal afiat, kita harus bersyukur dengan memuji Allah sebagai bentuk syukur.

Baca selengkapnya »

Khutbah Rasulullah Menyambut Ramadhan

"Wahai manusia, sungguh telah datang pada kalian bulan Allah dengan membawa berkah rahmat dan maghfirah. Bulan yang paling mulia di sisi Allah. Hari-harinya adalah hari-hari yang paling utama. Malam-malamnya adalah malam-malam yang paling utama. Jam demi jamnya adalah jam-jam yg paling utama. Inilah bulan ketika kamu diundang menjadi tetamu Allah dan dimuliakan oleh-Nya.

Baca selengkapnya »

Malaikat Singgah di Kamarku

Ketika shalat Ashar, aku repot menimbang buku tuntunan shalat di satu tangan, sementara tangan yang lain memperbaiki letak kerudungku yang melorot, sambil mulutku terus komat-kamit mencoba menyuarakan doa-doa dalam bahasa Arab, tiba-tiba saja kamarku yang temaram berubah menjadi terang benderang. Aku terkesima dan takjub. Segera aku telepon sahabat Muslimahku dari …

Baca selengkapnya »
Figure
Organization