Topic
Home / Narasi Islam (halaman 408)

Narasi Islam

Berisi artikel-artikel keislaman pada topik-topik tertentu seperti ekonomi, politik, sosial, dll.

Dari Tumbuh Hingga Luruh

Imam Ghazali mengatakan bahwa hati manusia ibarat cermin, sedangkan petunjuk Tuhan bagaikan nur atau cahaya. Seandainya hati seseorang itu bersih maka niscaya setiap langkahnya akan memancarkan cahaya kebaikan yang dengan itu cahaya-nya akan sampai kepada yang lainnya. Bukankah Rasulullah pernah mengatakan bahwa dalam diri manusia ada bagian yang jika bagian itu baik, maka yang lainnya pun akan mengikuti baik?

Baca selengkapnya »

Kutemukan CintaNya di Antara Cinta

Sebagai wanita yang ingin selalu taat, aku sering banyak beristighfar saat tak sengaja memandangnya dengan penuh rasa cinta. Dosakah diriku? Bahkan secara sadar aku ingin dia memandangiku. Semoga Allah mengampuniku. Tapi sebagai seorang Wanita, rasa cintaku hanya bergemuruh di kalbu tak mampu aku ungkapkan dengan kata-kata. Wanita memang diciptakan untuk diam seribu bahasa ketika segudang cinta tertambat di hati.

Baca selengkapnya »

Hukum Wanita Bekerja dan Beberapa Syarat Perkejaannya

Wanita adalah manusia juga sebagaimana laki-laki. Wanita merupakan bagian dari laki-laki dan laki-laki merupakan bagian dari wanita, sebagaimana dikatakan Al-Qur'an: "...Sebagian kamu adalah turunan dari sebagian yang lain ..." (QS. Ali Imran: 195). Manusia merupakan makhluk hidup yang di antara tabiatnya ialah berpikir dan bekerja (melakukan aktivitas). Jika tidak demikian, maka bukanlah dia manusia.

Baca selengkapnya »

Saudaraku, Mari Sejenak Kita Beriman

Semoga ada wajah-wajah yang tak pernah mengeluh. Mengeluh akan amanah. Mengeluh akan sebuah kesibukan. Masih banyak kewajiban yang harus segera ditunaikan. Jatah waktu yang terus berkurang. Amanah akan terasa sebagai beban. Bukankah dakwah tak membutuhkan kita, kita lah yang membutuhkan dakwah. Dakwah ibarat kereta yang akan meninggalkan stasiun-stasiun. Kereta yang terdiri dari berbagai gerbong. Kereta itu akan tetap melaju meski tanpa gerbong.

Baca selengkapnya »

Marwah di Ujung Bara

Aceh bergejolak. Kesabaran mereka habis. Banyak pihak bermain di balik rumitnya konflik yang melanda Serambi Mekah selama tiga setengah dekade. Gugatan cerai pun mereka layangkan kepada Pemerintah Pusat NKRI. Sebagai tanggapan, Pemerintah bernafsu menjadikan Aceh sebagai Daerah Darurat Militer mulai 19 Mei 2003 selama enam bulan. Dalihnya: untuk menumpas pemberontak yang bertopeng Gerakan Aceh Merdeka (GAM).

Baca selengkapnya »

Wanita di Balik Panggung Sejarah

Sungguh, Beliau paham benar atas apa yang diucapkannya: “Wanita itu dinikahi karena empat perkara yaitu karena harta, karena keturunan, karena kecantikan, dan karena agamanya. Maka pilihlah olehmu wanita yang punya agama, engkau akan beruntung.” Khadijah, merupakan seorang istri pertama Rasulullah SAW yang menemani beliau hingga Muhammad SAW berusia 50 tahun. Atau sekitar selama 25 tahun hidup bersama pada masa awal berdakwah dalam fase sulit penuh tekanan.

Baca selengkapnya »

Cara Menjaga Fokus

Salah satu alasan penyebab banyak orang gagal atau tidak maksimal dalam mencapai target atau tujuan yang telah mereka tetapkan adalah ketidakmampuan dalam menjaga fokus. Fokus ini menjadi hal yang sangat penting untuk mencapai tujuan dan mendapatkan hasil yang terbaik karena dengan fokus kita mampu mensinergikan dan menyatukan energi-energi dan pemikiran-pemikiran menjadi satu sehingga menghasilkan hasil yang terbaik.

Baca selengkapnya »

Kuncinya Adalah Bersyukur

Jam dinding kamarku menandakan pukul tujuh kurang tiga puluh menit aku langsung bergegas menuju stasiun UI Depok, usai menghabiskan dua roti tawar kesukaanku dengan selei strawberry dilengkapi pula segelas susu coklat manis. Aku dengan buru-buru mengenakan sweater marun untuk melindungi dari dinginnya suasana pagi di Dramaga dan tas slempang yang belum di retsleting saking terburunya. Alhamdulillahnya barang berhargaku tidak jatuh yaitu Al-Qur’an, handphone, dan dompet.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization