Sajak Penarik Becak
Dua becak masuk berdampingan Di halaman masjid Kudus yang sepi ditelan keriuhan Turun sepasang penarik becak dengan bungkusan Sarung dan…
Dua becak masuk berdampingan Di halaman masjid Kudus yang sepi ditelan keriuhan Turun sepasang penarik becak dengan bungkusan Sarung dan…
Kemana arah sujudmu wahai hamba? Kemana arah telunjuk jarimu wahai pencari Tuhan? Dalam lelah jauh perjalanan Kalian meninggalkan-Nya…
Serdadu...asa mu telah di cabut komandan, Celakanya lagi, jika kau terus bergabung dalam pasukan, Maka..kau sendiri telah mencabut asa dari…
Aku kabarkan dengan segenggam darah yang tercecer, aroma manis menusuk rongga dadaku untuk kembali mendekapmu, Lembab udara telah lebih dahulu…
Di kertas ini, aku menulis Salam sepenuh jiwa kepadamu duhai Gaza Dari jiwa yang menuntut pengertian Hakikat dari kehidupan dan…
Tawanya tertahan sejenak, Larinya tertahan di langit, Langkahnya terhenti sementara, Namun citanya tetap bisa berlari meski kakinya buntung
Kuatkanlah aku sebagaimana Engkau menguatkan para Rasul, Nabi, dan sahabat terdahulu.. Dan kini aku pun mencoba meyakinkan diriku.. Sebagaimana Salahuddin…
Sekarang, Topeng dunia berupa kedudukan, Tetiba mengerdilkan iman Jungkir balik, banting stir dan uang digadaikan Sekarang kekeuh, Jikalau satu persatu…
Bagaimana kalau ternyata, Perhatian yang sampai ke kamu hari ini adalah perhatian yang dulunya pernah dibagi olehnya kepada orang lain…
Aku mencintai Palestina. Seperti aku mencintai Indonesia. Jelas saja... Tanpa bantuan ulama Palestina. Mungkin Indonesia belum merdeka. Tanpa pengakuan kedaulatan…