Suatu pagi seusai tilawah beberapa lembar, ku langkahkan kaki untuk sekadar menggerakkan dan meregangkan otot-otot tubuh semenjak kemarin padatnya aktivitas yang ku lalui. Dan juga hari ini segudang aktivitas telah menanti dan memenuhi catatan buku agendaku. Pikirku dengan berjalan-jalan di seputaran kampus dapat merilekskan tubuh serta pikiran.
Baca selengkapnya »