Topic
Home / Keluarga / Pendidikan Keluarga (halaman 18)

Pendidikan Keluarga

Pintu Surga

Dari Aisyah RA saat mendengarkan Rasulullah SAW bercerita,”Pada waktu Isra’ Mi’raj, aku memasuki surga dan aku mendengar suara orang membaca Al Quran. Aku bertanya kepada Jibril AS, “Siapakah orang itu?”, Jibril menjawab, “Haritsah bin Nu’man.” Rasulullah mengatakan, “Begitulah pahala berbakti kepada Ibu. Haritsah adalah orang yang paling berbakti kepada ibunya.” (HR. Nasa’i)

Baca selengkapnya »

Ketika Perselisihan Itu Terjadi

Dalam kehidupan rumah tangga, ujan, ombak, gelombang dan hantaman , bisa datang kapan saja, maka kesiapan untuk menghadapi kemungkinan tersebut harus senantiasa di perhatikan. Perselisihan dan perbedaan pendapat, bisa saja muncul, karena dua insan dengan latar belakang, kesukaan, kebiasaan dan boleh jadi sifat dan karakter yang berbeda, bersatu dalam sebuah wadah.

Baca selengkapnya »

Walau Bagaimanapun, Beliau Adalah Ibu Kita

Kisah Al-Qomah dengan ibunya cukuplah menjadi pelajaran, betapa berharganya ridha kedua orangtua bagi kita. Dikisahkan pada zaman Nabi Muhammad Shallallahu ‘Alaihi Wasallam ada seorang anak bernama Al-Qomah. Di saat sakaratul maut ia begitu susah mengucapkan kalimat tauhid, padahal dia seorang yang sangat taat beribadah semasa hidupnya. Ternyata murka ibunya telah menyebabkan lidahnya begitu berat untuk mengucapkan kalimat tauhid itu.

Baca selengkapnya »

Jika Esok tak Pernah Datang…

Kadang ketika larut malam aku berbaring dan terjaga, melihat istriku dalam tidurnya. Dia tenggelam dalam mimpinya yang damai. Lalu kumatikan lampu dan berbaring dalam gelap. Tiba-tiba ada yang terlintas dalam pikiranku, bagaimana jika aku tidak pernah bangun di pagi hari, apakah ia pernah meragukan tentang yang kurasakan? Tentang dia di hatiku.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization