Topic
Home / Berita (halaman 237)

Berita

Berita dunia Islam, berita internasional, berita nasional, berita daerah, dll.

Menjaga Semangat Kemerdekaan, IZI Bantu Modal Usaha Kepada 72 Dhuafa

Merdeka bukan berarti bebas melakukan apa saja dan boleh melupakan sejarah pahitnya perjuangan dalam merebut kemerdekaan dari penjajah bangsa. Menjadi merdeka salah satunya adalah menjadi mandiri dan independen sehingga mampu bersikap kritis dan tak gentar melawan ketidakadilan dan ketidakberdayaan. Maka dalam rangka memelihara semangat Kemerdekaan NKRI, Direktur Utama IZI, Wildhan Dewayana memberi bantuan modal usaha kepada 72 Mustahik.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization