Walaupun dikecam di banyak belahan dunia akibat membombardir Gaza, tidaklah demikian yang dialami Israel di dunia Arab. Boleh dibilang saat ini Israel menjadi koalisi penting bagi para penguasa Arab dalam memerangi Islam politik pasca Musim Semi Arab.
Baca selengkapnya »Rumah Zakat Kirim Bantuan Tahap Pertama ke Gaza
Bantuan tersebut merupakan hasil donasi dari masyarakat Indonesia selama bulan Ramadhan. CEO RZ, Nur Efendi menyatakan bahwa penyaluran bantuan ini adalah tahap pertama.
Baca selengkapnya »Imam Masjidil Haram: Gaza Ungkap Ribuan Muslim Berhati Yahudi
Ribuan penduduk Gaza telah mati dibantai. Tapi kematian mereka telah mengungkap ribuan Muslim berhati Yahudi. Itu mungkin hikmahnya.
Baca selengkapnya »Rezim Kudeta Mesir Tuduh IM Sama Dengan ISIS
Gamal yang merupakan Pemred Al-Mesryoon mengatakan, “Apakah orang yang menulis pernyataan itu tidak tahu bahwa ISIS itu telah menganggap IM kafir? Bahwa ISIS menganggap Muhammad Mursi tidak sah menjadi pemimpin Mesir? Perlu diketahui, ISIS di Irak itu memerangi Al-Hizbul Islami milik IM. ISIS bahkan mengatakan bahwa anggota partai tersebut adalah kafir. Kalau sudah demikian, bagaimana mungkin kalau ada kesamaan antara ISIS dan IM?”
Baca selengkapnya »Gaza dan Suriah dalam Pemilu Presiden di Turki
Pilpres Turki kali ini tentu akan membawa serta perkembangan peristiwa-peristiwa penting di Timur Tengah, terutama serangan Israel ke Gaza dan krisis Suriah yang belum juga usai.
Baca selengkapnya »Muslimah Yaman Peraih Nobel: Revolusi Harus Tetap Damai
Wanita Muslimah peraih Nobel Perdamaian 2011, Tawakkul Karman, mengatakan bahwa revolusi-revolusi yang sedang terjadi di dunia Arab harus tetap menjaga persatuannya dan konsistensinya mempertahankan jalur damai.
Baca selengkapnya »Fotografer Militer Suriah Berikan Kesaksian di Amerika
Komisi hubungan negeri dewan legislatif Amerika Serikat, mendengarkan kesaksian seorang fotografer militer Suriah bernama Caesar, Kamis (31/7/2014) kemarin.
Baca selengkapnya »Gagal Taklukkan Gaza, Israel Siagakan 86 Ribu Pasukan Cadangan
Pekan lalu, militer Israel terpaksa menyiagakan 16 ribu pasukan cadangan untuk memperkokoh barisan tentaranya, sehingga jumlah total pasukan cadangannya adalah 86 ribu orang, sebagaimana diberitakan Aljazeera (31/7/2014).
Baca selengkapnya »Militer Israel Derita Kerugian Terbesar Sejak Perang dengan Hizbullah Tahun 2006
Sejumlah pihak menyatakan bahwa berdasarkan data-data yang dipublikasikan berbagai media, kerugian korban jiwa dan perlengkapan militer yang diderita militer Israel saat ini terbesar sejak perang yang dilancarkannya dengan Hizbullah, Libanon, pada tahun 2006 lalu.
Baca selengkapnya »Gaza Bersimbah Darah Hari Ke-25: 1440 Syahid dan 8000 Terluka di Tengah Keterbatasan Medis
Jumlah korban syahid dari kalangan warga sipil Palestina pada hari ke-25 serangan militer Israel ke Gaza bertambah 80 orang, di samping lebih dari 350 lainnya menderita luka-luka, sebagaimana diberitakan Aljazeera (31/7/2014). Jubir Kemkes Palestina, Asyraf Al-Qudrah, jumlah warga Palestina yang menjadi korban syahid mencapai 1440 orang dan korban terluka mencapai 8000 orang.
Baca selengkapnya »