adan PBB untuk urusan pengungsi PBB, UNRWA, sedikit merasa lega setelah pemerintah kerajaan Arab Saudi memutuskan untuk membantu pendanaan sebesar US$ 35 juta (IDR 481 miliar) untuk pendidikan dan kesehatan pengungsi Palestina.
Baca selengkapnya »Tuntutan Tak Dipenuhi, Tentara Israel Berusaha Bakar Diri
Seorang tentara Israel yang lari dari dinasnya berusaha membakar dirinya di dalam penjara militer yang dikenal dengan nama ‘Penjara 2’. Sebelum dicegah, tentara itu telah menumpahkan minyak ke seluruh tubuhnya.
Baca selengkapnya »Hubungan Tambah Mesra, Diam-diam Mesir Terima Kunjungan Pejabat Elit Israel
Rombongan pejabat tinggi Israel, Selasa (11/8/2015) siang kemarin, datang berkunjung ke Mesir. Kunjungan hanya berlangsung beberapa jam saja untuk melakukan pertemuan dengan beberapa pejabat Mesir.
Baca selengkapnya »Syiah Hutsi Tanam 100 Ribu Ranjau Secara Acak di Wilayah yang Ditinggalkannya
Milisi pemberontak Syiah Hutsi mengalami kekalahan menghadapi pasukan perlawanan sipil Yaman. Namun mereka telah menanam lebih dari 100 ribu ranjau secara acak sebelum meninggalkan wilayah Yaman bagian selatan yang dikuasanya.
Baca selengkapnya »Setelah Anaknya Meninggal Dibakar Lalu Disusul Suaminya, Kini Wanita Palestina Ini Kritis
Ibunda bayi Palestina 18 bulan yang meninggal dunia setelah rumahnya dibakar pemukim Yahudi di Tepi Barat kini sedang dalam kondisi kritis di rumah sakit. Ibunda Ali Saad Dawabsha mengalami kematian klinis.
Baca selengkapnya »Saking Cintanya Kepada Nabi, Inilah Mahar yang Diminta Calon Mertua di Yordania
Yang banyak diketahui orang selama ini, menikah di negara-negara Timur Tengah sangat sulit banyak kebanyakan orang. Banyak kaum lelaki yang terlambat menikah lantaran mahalnya mahar yang diminta keluarga pengantin perempuan.
Baca selengkapnya »Sekularisasi di Masa As-Sisi, Kolom Agama Akan Dihapus Dari KTP Mesir
Perangkat media di Mesir sudah mulai mengkampanyekan upaya penghilangan kolom agama di kartu identitas pribadi. Upaya ini dilakukan dengan alasan untuk mennghentikan tindakan diskriminasi berdasarkan agama.
Baca selengkapnya »Dua Orang Wanita Serang Konsulat Amerika di Istambul
Departemen luar negeri Turki, dalam keterangannya, Senin (10/8/2015) kemarin, mengecam serangan bersenjata di gedung kantor konsulat Amerika Serikat di Istambul. Pengamanan untuk kru konsulat telah ditingkatkan untuk menjamin keselamatan mereka.
Baca selengkapnya »Saudi Tangkap Jurnalis yang Usulkan Perubahan Sistem Kerajaan
Pemerintah Arab Saudi menangkap seorang jurnalis, Zuhair Kutbi, setelah turut dalam sebuah program televisi, dan menyampaikan perlunya diadakan reformasi politik. Kutbi mengusulkan adopsi sistem monarki konstitusional, dan dihilangkan tindakan represif dengan alasan agama dan politik.
Baca selengkapnya »Inna Lillahi Wa Inna Ilaihi Rojiun, Dunia Islam Kehilangan Seorang Faqih, Syaikh Wahba Zuhayli
Seorang ulama Suriah dan ahli ilmu fiqh terkemuka di dunia Islam, Syaikh Wahba Zuhayli, meninggal dunia, Sabtu (8/8/2015) sore kemarin. Syaikh Zuhayli meninggal dalam umur 83 tahun.
Baca selengkapnya »