Topic
Home / Berita / Internasional (halaman 1028)

Internasional

Militer Mesir Setuju Amandemen UU Pemilu

Penguasa militer Mesir setuju untuk mengamandemen undang-undang pemilihan yang kontroversial menyusul ancaman boikot pemilihan oleh puluhan partai politik, kata sumber militer seperti dikutip AFP. Dewan Tertinggi Angkatan Bersenjata setuju melakukan itu guna memungkinkan partai-partai politik mengajukan calon untuk sepertiga kursi yang sebelumnya dicadangkan bagi calon-calon independen.

Baca selengkapnya »

Turki: Ikhwan Harus Masuk Politik Suriah

Perdana Menteri Recep Tayyip Erdogan menawarkan bantuan ke Suriah untuk mengatasi demonstrasi dengan syarat, Suriah harus memasukkan beberapa orang dari Ikhawanul Muslimin sebagai anggota kabinetnya. "Pada Juni lalu, Perdana Menteri Erdogan menawarkan, bila Presiden Suriah Bashar al Assad memberikan seperempat dari total kursi pemerintahan ke Ikhwanul Muslimin, Turki berkomitmen akan menggunakan pengaruhnya untuk mengakhiri pemberontakan di Suriah," ujar seorang diplomat Barat, seperti dikutip AFP, Jumat (30/9/2011).

Baca selengkapnya »

HMI Yogyakarta Kecam Israel dan Amerika

Akademisi dari Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Universitas Islam Negeri Sunan Kaligaja Yogyakarta mengelar aksi turun jalan. Mereka mengecam tindakan Amerika Serikat (AS) dan Israel yang selalu mengintervesi segala kebijakan yang dilakukan Palestina. Mereka kecewa terhadap presiden AS Barack Obama yang tidak memberikan dukungan kepada Palestina untuk mendapatkan pengakuan dari PBB.

Baca selengkapnya »

Koalisi Demokratis Ancam Boikot Pemilu Mesir

Pemilu demokratis pertama Mesir sejak penggulingan Hosni Mubarak menjadi pertanyaan setelah koalisi peserta pemilu yang dipimpin Ikhwanul Muslimin mengancam memboikot Rabu. Koalisi mengatakan dalam sebuah pernyataan pihaknya tidak akan mengambil bagian dalam pemilu legislatif November jika pasal kontroversial dalam undang undang pemilu baru tidak diubah, lapor AFP.

Baca selengkapnya »

MUI: Soal Palestina, Negara Teluk Bisa Menekan AS, Tapi…

Negara-negara Timur Tengah khususnya di kawasan Teluk, punya posisi tawar yang cukup kuat terhadap AS terkait masalah Palestina. Pertanyaanya, beranikah negara-negara teluk memainkan posisi tawar itu. Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Bidang Luar Negeri, Muhyiddin Junaidi memaparkan posisi tawar itu tidak pernah digunakan lantaran negara-negara Teluk memiliki "utang budi" kepada AS. Padahal kalau saja digunakan tentu akan menguntungkan Palestina.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization