Topic
Home / Berita / Internasional (halaman 1010)

Internasional

Palestina Protes Pemukiman Israel ke PBB

Ilustrasi. (inet)

Pemimpin Palestina melayangkan protes kepada PBB tentang lonjakan pembangunan permukiman Israel di wilayah-wilayah pendudukan, yang menghancurkan harapan solusi dua-negara dalam konflik Timur Tengah. Utusan Palestina di PBB, Riyad Mansour, mengirim surat protes kepada Dewan Keamanan PBB, Senin. Protes itu dilakukan menjelang pertemuan kuartet diplomatik mengenai konflik itu di Washington, Rabu.

Baca selengkapnya »

Operasi Militer Israel, Tangkap 16 Warga Palestina dan Seorang Anak di Tepi Barat

Militer Israel kembali menangkap 16 warga Palestina di Tepi Barat, termasuk seorang pemimpin Hamas Mufid Nazzal, 55, dalam operasi militer ke desa Qabatiya di timur Jenin, pada Senin (2/4) diniihari. Sejumlah saksi mata di desa itu mengatakan, pasukan zionis menangkap Nazzal dan Fadi Khuzamiya, seorang pemuda pendukung Hamas, berusia 20 tahun. Surat kabar Israel berbahasa Ibrani Yediot Ahronot menyebutkan bahwa pemimpin Hamas dan belasan warga Palestina itu dibawa ke kamp militer Israel di Salem untuk diinterogasi.

Baca selengkapnya »

KBRI Amman Yordania Sambut Perserta GMJ Indonesia

Seluruh peserta GMJ Indonesia mendapat jamuan makan malam (29/3) di Kedubes Indonesia di Amman Jordania. Ust Bachtiar Nasir yang mnjadi salah satu koordinator GMJ Indonesia dalam kesempatan itu menegaskan bahwa sebenarnya bila Al Quds akan dimerdekakan Allah, maka Dia cukup dan bisa melakukannya sendiri. "Jadi bila seluruh peserta GMJ ini datang buat berjuang, maka perjuangan itu sesungguhnya buat kebaikan diri kita sendiri," ujarnya.

Baca selengkapnya »

Sebelas Anggota DPR Akan ke Palestina

Sebelas anggota Dewan Perwakilan Rakyat akan berangkat menuju Palestina guna mendukung gerakan Global March to Jerusalem (GMJ) yang bakal digelar pada 30 Maret 2012. Ahmad Zainuddin dari Kaukus Parlemen Indonesia untuk Palestina menjelaskan, Global March to Jerusalem digagas oleh berbagai aktivis internasional yang peduli pada nasib Palestina. Mereka prihatin atas terancamnya situs sakral keagamaan dan sejarah ‘Al Quds’ Jerusalem yang kini diduduki oleh Israel.

Baca selengkapnya »

2 Juta Relawan dari 80 Negara Siap Ikuti GMJ

Komite Pusat penyelenggar Global March to Jerusalem mengatakan telah menuntaskan segala persiapan teknis untuk pelaksanaan aksi pawai kolosal ini pada 30 Maret nanti. Dr. Rabhi Halum, Koordinator GMJ pusat mengatakan, "para peserta GMJ ini berasal dari 80 negara dan lebih 2 juta orang diperkirakan akan turut dalam aksi GMJ ini, mereka akan berangkat dari empat negara Arab yang berbatasan langsung dengan Palestina."

Baca selengkapnya »
Figure
Organization