Topic
Home / Berita / Internasional / Asia (halaman 357)

Asia

(Video) Perang Bola Salju Terjadi di Kompleks Masjid Al-Aqsha Palestina

Kota Al-Quds Palestina diselimuti salju hingga setebal 25 cm. Hal tersebut disebabkan badai salju yang menerpa kota suci tersebut, Jum'at (20/2/2015). Kompleks masjid Al-Aqsha yang di dalamnya terdapat masjid Al-Aqsha dan masjid Qubah As-Shakhrah (Dome of the Rock) juga diselimuti salju. Hal yang jarang terjadi ini dimanfaatkan oleh warga setempat untuk melakukan "perang bola salju".

Baca selengkapnya »

Hamas Menolak Syarat Solusi Dua Negara dari Negara Kwartet yang Dibawa Tony Blair

dakwatuna.com – Gaza. Gerakan perlawanan Islam, Hamas pada hari Selasa (18/2/2015) mengumumkan, pihaknya menolak permintaan delegasi dari negara Kwartet, Tony Blair yang meminta diterimanya ide dua negara berdampingan sebagai solusi akhir dari perseteruan dengan penjajah Israel. Anggota Biro Politik Hamas, Dr. Musa Abu Marzuq melalui statusnya di jejaring sosial facebook …

Baca selengkapnya »
Figure
Organization