Asia

Oposisi Suriah Nyatakan Siap Hadir dalam Perundingan Astana

Rencananya perundingan yang dimediasikan oleh pihak Turki dan Rusia itu juga akan menghadirkan delegasi dari Rezim Bashar Asad. Diantara agenda…

Qatar Janji Bantu Atasi Krisis Listrik di Jalur Gaza

Dubes Qatar Muhammad Al-Imadi yang juga Ketua Komite Rekonstruksi Gaza mengatakan, "Kami telah mengontak Ir. Zhafir Mulham, pejabat di Otoritas…

Prancis: Dipindahnya Kedubes Amerika ke Al-Quds Akan Beri Dampak Serius

Menjelang dilantiknya Trump sebagai presiden Amerika, para tokoh dunia ramai mengkritik niatan Trump yang akan memindahkan kedubes Amerika ke kota…

Puluhan Tewas Akibat Pesawat Kargo Jatuh Menimpa Perumahan di Bishkek

Setidaknya 32 orang dinyatakan tewas, termasuk 6 orang anak-anak, dalam kecelakaan jatuhnya sebuah pesawat kargo di dekat Bishkek, ibukota Kyrgyzstan,…

Panda Tertua di Dunia Mati Di-euthanasia di Hong Kong

Panda betina tertua di dunia yang hidup di penangkaran di Hongkong dikabarkan mati setelah kesehatannya memburuk dengan cepat.

Israel Tolak Hasil Konferensi Paris, PLO Sambut Baik

Israel menganggap Konferensi Internasional untuk Perdamaian di Paris baru-baru ini mengganggu proses perdamaian, sebaliknya PLO di Ramallah menerima hasil pertemuan…

Peletakan Batu Pertama Pattani ASEAN Mall

Rakyat Patani memahami bahasa Melayu namun juga bahasa Laos Kamboja dan sekitarnya sehingga sangat strategis sebagai hub (terminal). Kelak generasi…

Filipina Beri Lampu Hijau Indonesia dan Malaysia Perangi Bajak Laut di Perairannya

Presiden Filipina, Rodrigo Duterte, mengatakan dirinya memberi lampu hijau kepada angkatan laut Indonesia dan Malaysia untuk memerangi bajak laut di…

Jalur Gaza Langka Listrik, Turki Setuju Kirim Bahan Bakar

Gerakan Hamas menyebutkan bahwa Turki setuju untuk mengirimkan bantuan bahan bakar untuk pembangkit listrik di Jalur Gaza.

Turki dan Rusia Sepakat Amankan Angkatan Udara Masing-masing

Turki dan Rusia telah menandatangani perjanjian yang memungkinkan kedua negara berkoordinasi menjaga keselamatan pertahanan udara kedua negara dalam peperangan yang…