Asia

Bin Salman: Ottoman, Iran dan Kelompok Teroris, Musuh Bagi Arab Saudi dan Mesir

"Ottoman, Iran dan Kelompok Teroris adalah tiga serangkai penjahat," kata Bin Salman di hadapan 25 awak media pendukung rezim kudeta…

Indonesia Harus Desak Dunia Internasional Hentikan Pembantaian Ghouta

Serangan militer Suriah ke Ghouta Timur dalam beberapa hari terakhir yang menurut sumber BBC telah menelan korban jiwa 520 dengan…

Komitmen Sekjen PBB Terhadap Solusi Dua Negara Palestina–Israel

Perundingan Palestina-Israel berhenti sejak tahun 2014 silam. Hal ini disebabkan karena Israel menolak untuk menghentikan permukiman sebagai syarat final perundingan.

FOTAR Gelar Kajian tentang Industri Halal dan Kesadaran Muslim terhadap Produk Halal

Perkembangan industri halal saat ini mendapatkan perhatian besar di dunia. Tidak hanya umat Islam, non muslim pun memiliki ketertarikan untuk…

Video Ziad Fakhoury tentang Kondisi Anak-anak Al-Quds, Capai Dua Juta Penonton

Ziad Fakhoury adalah seorang anak yang baru berusia tiga tahun. Ia berasal dari kota Hebron, Tepi Barat. Dalam video tersebut,…

‘Terima Kasih Qatar’, Jadi Trending Topic di Palestina

Qatar mengumumkan pemberian bantuan untuk mengentaskan situasi kemanusiaan di Jalur Gaza. Banyak pihak menyebutkan, Qatar satu-satunya negara yang secara cepat…

Al-Quds Dekatkan Hubungan Turki dan Yordania

Kedekatan Turki – Yordania bertepatan dengan kedekatan Israel dengan beberapa negara Teluk, yang memandang ancaman Iran lebih penting daripada persoalan…

Berbicara di Konferensi Keamanan Munich, Emir Qatar Tegaskan Kegagalan Para Pemboikot

Para pemboikot, menurutnya, adalah penjudi yang menggerogoti cakrawala keamanan dan ekonomi di Teluk. Emir juga menyebut negaranya saat ini jauh…

Foreign Policy: Iran Bermain Api di Suriah

Disebutkan, keduanya sepakat bahwa Iran tengah bermain api dengan keyakinan mereka yang beranggapan mampu mengubah aturan main di Suriah.

Gencatan Senjata di Suriah, Mungkinkah Terwujud?

Deputi Koordinator Regional untuk Urusan Kemanusiaan di Suriah PBB, Ramesh Rajasingham mengemukakan pendapatnya soal peluang terwujudnya gencatan senjata di Suriah.