Internasional

Rusia Akan Dibanjiri Makanan Halal

Seorang juru bicara dari Al-Islami mengatakan bahwa kesadaran masyarakat di Negara-negara pecahan Uni Soviet untuk mengkonsumsi makanan halal semakin besar.

Presiden Parti Islam Se-Malaysia (PAS) Doakan Kemenangan PKS

Kunjungan Presiden dan pengurus PAS ini diterima langsung oleh Anis Matta beserta pengurus DPP PKS. Dalam pertemuan ini kedua partai…

Diego ‘Muhammad’ Michiel: Allahu Akbar!

Diego langsung merayakan gol tersebut dengan selebrasi bersujud untuk meluapkan kegembiraannya usai sukses mengemban amanah berat.

Doa Khusyuk Kurnia Mega, Tumbangkan Malaysia di Sea Games 2013

Kurnia Mega terlihat khusyuk memanjatkan doa dengan mengangkat kedua tangannya sebelum menghadapi penendang pertama Malaysia. Alhasil, dua penendang Malaysia berhasil…

Swiss Bekukan Harta Mubarak Hingga 3 tahun Ke depan

Tujuh Anggota Dewan Federal Swiss, yang terdiri dari Presiden Swiss dan para menteri lainnya, pada Rabu (19/12) telah memutuskan pembekuan…

FJP Serukan Boikot Referendum

Partai Kebebasan dan Keadilan (FJP) akhirnya mengeluarkan pernyataan dan seruan agar rakyat Mesir memboikot dilaksanakannya referendum konstitusi yang baru, Rabu…

Istri Presiden Mursi Segera Diperiksa dengan Tuduhan Terorisme

Jaksa agung pemerintahan kudeta di Mesir, Hisyam Barakat, memerintahkan pelimpahan berkas perkara Najla Mahmud, istri Presiden Mursi, ke Badan Keamanan…

TV Aljazeera Kini Merdeka

Selama ini, dalam siarannya Aljazeera menggunakan jasa satelit Nilesat yang dimiliki Mesir. Mulai hari ini, Rabu (18/12/2013) berpindah ke Suhail…

Persatuan Sastrawan di Mesir Beri Penghargaan Kepada Penghina Nabi SAW

Sa’di adalah penulis puisi “Aisyah Binti Basya” yang menghina Rasulullah saw. tentang pernikahannya dengan Ibunda Aisyah ra.

Haniyah: Masalah Utama adalah Penjajah, Bukan Cuaca Ekstrim

Masalah utamanya adalah berlanjutnya blokade dan adanya penjajah di tanah Palestina. Hal itu dinilai sebagai sumber tragedi musibah dan bukannya…