Topic
Home / Salma Shifatia Thursina

Salma Shifatia Thursina

Bernama lengkap Salma Shifatia Thursina. Saat ini kuliah mengambil Jurusan Psikologi Pendidikan dan Bimbingan, Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Pendidikan Indonesia. Aktif dalam beberapa unit kegiatan mahasiswa dan menjadi fasilitator pada lembaga Daarut Tauhiid Training Center.

Nikmat Agung itu Bernama I.S.L.A.M Sob!

Sekadar berbagi hikmah yang Allah taburkan pada setiap jengkal kehidupan... Selesai menonton 1Liters of Tears. Sebuah film yang diambil dari kisah nyata. Film yang mengingatkan kita akan hakikat hidup dan hakikat kita sebagai makhluk hidup. Filmnya memang sudah sangat jadul, bahkan Ikeuchi Aya (penderita penyakit kerusakan sumsum tulang belakang) sudah wafat pada 23 Maret 1988, dan saya baru menontonnya, terus?? Masalah??

Baca selengkapnya »
Figure
Organization