Topic
Home / Nofriyanto al-Minangkabawy

Nofriyanto al-Minangkabawy

Mahasiswa Pascasarjana Universitas Darussalam Gontor Jurusan Ilmu Akidah anggota Manajemen Penulis Indonesia. Alumni Program Kaderisasi Ulama Gontor angkatan VII.

Valentine’s Day dalam Tinjauan Syar’i

Menurut Shalih al-Utsaimin, terdapat tiga alasan lain kenapa umat Islam dilarang merayakan Valentine’s Day. Pertama, Valentine’s Day merupakan perayaan yang tidak ada dasarnya dalam Islam. Kedua, termasuk perkara laghwun (sia-sia), seperti menghabiskan uang, menyia-nyiakan waktu dan sebagainya. Ketiga, terjerumus ke dalam perzinaan. Ini sudah menjadi pengetahuan umum bahwa setiap kali perayaan Valentine’s Day, angka kehamilan di luar nikah meningkat.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization