Di antara akhlak-akhlak dan sifat-sifat yang mesti dimiliki oleh sang mujahid dakwah adalah mengamalkan atas apa yang ia dakwahkan. Ia menjadi qudwah (teladan) yang baik terhadap apa yang ia dakwahkan. Bukan mendakwahkan tentang perkara yang justru ia tak kerjakan, atau mendakwahkan untuk melarang sesuatu namun ia malah kerjakan. Jika seperti itu, maka mereka itu termasuk orang-orang yang merugi. Na'udzubillah min dzalik.
Baca selengkapnya »