Topic
Home / 2015 (halaman 160)

Arsip Tahun: 2015

Amerika Mulai Usulkan Pemecahan Irak

Kepala staf angkatan bersenjata Amerika yang akan segera pensiun, Jenderal Raymond Odierno, Rabu (12/8/2015) kemarin, mengatakan bahwa terwujudnya rekonsiliasi antara kelompok Syiah dan Sunni di Irak hingga kini bertambah sulit. Sangat mungkin, solusi satu-satunya adalah dengan memecah Irak.

Baca selengkapnya »

Pangan Mentah Pencegah Osteoartritis

Bersamaan dengan semakin dalamnya rongga dan kian menurunnya jumlah sel rawan, terbentuk pula osteofit –sebetulnya merupakan suatu mekanisme tubuh untuk memperbaiki kerusakan yang muncul, namun gagal– berupa benjolan di pinggiran sendi, yang semakin lama akan bertambah besar untuk kemudian pecah, hingga permukaannya tidak beraturan. Serpihan-serpihan yang terapung dalam cairan sendi akan difagosit oleh sel-sel membran sinovia dan terjadilah peradangan.

Baca selengkapnya »

Ragam Upaya Menangkis Artritis

Upaya lain yang juga tak boleh ditinggalkan adalah olahraga. Hasil evaluasi pada penderita artritis peserta program PACE (People with Arthritis Can Exercise), yang dikembangkan di Amerika, selama kurang lebih 6 minggu, mendapatkan, terjadinya pengurangan rasa sakit sekitar 24%, disamping terdongkraknya kemampuan untuk mengurus diri sendiri.

Baca selengkapnya »

Kontribusi Para Pejuang

Mari kita bermuhasabah ya ayyuhal ikhwah… Kita hanya dituntut berkontribusi dengan rintangan dan pengorbanan yang tidak seberapa jika dibanding dengan kisah saudara-saudara kita di atas. Maka maksimalkanlah amanah-amanah ini. Buatlah orang-orang di sekitar kita bangga dengan kontribusi dakwah ini. Semoga kontribusi ini menjadi alasan Allah SWT mempertemukan kita kembali dengan cerita-cerita indah di Surga kelak. Aaaminn

Baca selengkapnya »

Mentoringku Metamorfosisku

Ingatlah pertolongan Allah itu sangat dekat. “ Wahai orang-orang yang beriman! Jika kamu menolong (agama) Allah, niscaya Dia akan menolongmu dan meneguhkan kedudukanmu “ (QS 47: 7). Terlalu banyak kisah inspiratif yang bisa mengilhami semangat kita dalam menapaki jejak peradaban ini, membangun batubata tarbiyah yang kokoh. Sosok pemuda mulai dari Mush’ab bin Umair yang sangat saya kagumi, Abdurahman bin Auf, Sang Penakhluk Muhammad Al Fatih, Hasan Al Banna, M Anis Matta, bahkan bisa kita temukan pemuda-pemuda disekitar kita yang sukses meraih dunia dan akhiratnya berkat proses dari metamorfosis tarbiyah metamorfosis mentoring.

Baca selengkapnya »

Surat untuk Adik

Kita memang tidak bisa sesempurna Rasulullah SAW, tapi kita bisa berusaha untuk setidaknya menjadi umat yang dirindukan Baginda Rasulullah. Sudah pasti kita akan berbuat salah, dan kita memiliki pilihan untuk bersikap gentle dengan mengakui kesalahan dan mulai membenahinya. Atau bersikap pengecut dengan tidak mau mengakui kesalahan dan menyalahkan orang lain. Adik adik tersayang, percayalah.. Dunia membutuhkan orang-orang gentle yang menjadi solusi dari permasalahan. Kita melaju bersama ya dik, saling mengingatkan, di manapun kamu berada di seluruh penjuru dunia.

Baca selengkapnya »
Figure
Organization